Yuk Jalan-Jalan Ke Museum di Korea Selatan!
Sumber: nexiantresna Saat hendak pergi berwisata, terkadang kita merasa bingung untuk menentukan destinasi mana yang akan kita kunjungi. Untuk kamu yang suka berwisata sambil menambah wawasan, mungkin museum bisa jadi salah satu tempat yang tepat untuk kamu kunjungi. Terlebih jika kamu berlibur ke Korea Selatan. Banyak sekali museum di Korea Selatan yang bisa kamu kunjungi. […]
Mengenal 5 Hari Besar di Korea Selatan
Sumber: Pexels Hari besar di Korea Selatan menjadi salah satu hal yang membuat orang penasaran. Apakah kamu salah satu orang yang ingin tahu lebih lengkap tentang hari raya di Korea Selatan? Untuk mengetahui seperti apa perayaannya, simak artikel ini yuk! Hari Besar di Korea Selatan Sumber: Pexels Berikut 5 hari raya di Korea Selatan yang […]
10 Wisata Gratis di Korea Selatan yang Bisa Kamu Coba!
Siapa yang tidak ingin berlibur ke luar negeri? Korea Selatan adalah salah satu destinasi wisata favorit bagi wisatawan, termasuk masyarakat Indonesia. Selain memiliki budaya yang unik, Korea Selatan juga menyediakan tempat wisata yang beragam dan seru untuk dikunjungi. Apabila berminat untuk berkunjung, berikut rekomendasi dari Beasiswa Korea mengenai wisata gratis di Korea Selatan! 10 Wisata […]
5 Hotel Murah di Myeongdong Korea Selatan
Sumber: Pexels Kalian hendak ke Korea Selatan dan sedang mencari hotel murah di Myeongdong? Jangan khawatir, BK punya rekomendasi hotel murah di area Myeongdong Korea Selatan yang bisa masuk ke daftar penginapan yang akan kamu pilih. Mau tahu lebih lengkap apa saja hotelnya dan bagaimana fasilitas serta harganya? Yuk, simak artikel ini! 5 Hotel Murah […]
10 Makanan Halal di Korea Selatan yang Wajib Kamu Coba!
Sumber: Pexels Mencari makanan halal di Korea Selatan memang terbilang gampang-gampang susah. Tapi jangan khawatir, untuk kamu yang penasaran ingin mencoba makanan khas Korea yang halal, yuk, simak artikel ini! 10 Makanan Halal di Korea Selatan Sumber: Pexels Berikut adalah 10 daftar makanan Halal di Korea Selatan yang wajib kamu coba. 1. Jjangjangmyeon Sumber: The […]
Daftar Rekomendasi dan Harga Makanan di Korea Selatan
Penasaran ingin tahu rekomendasi dan harga makanan di Korea Selatan sekaligus harganya? Artikel di bawah ini akan membahas mengenai makanan apa saja yang bisa kamu nikmati saat berada di Korea Selatan. Seperti yang sudah kita ketahui sebelumnya, Korea Selatan adalah negara yang kaya akan budaya dan pilihan wisata yang melimpah. Tidak heran apabila wisata kulinernya […]
Rincian Biaya Jalan-jalan ke Korea Selatan Selama Seminggu, Murah dan Praktis!
Jalan-jalan ke Korea Selatan adalah impian bagi sebagian orang yang memiliki hobi traveling ke luar negeri. Apalagi Korea Selatan terkenal sebagai negara dengan beragam pilihan tempat wisata dan berlimpah dengan budaya yang unik. Itulah sebabnya sebagian orang memilih Korea Selatan sebagai salah satu destinasi wisata. Namun jangan lupa untuk memperhatikan biaya jalan-jalan ke Korea Selatan. Melalui […]
Yuk Ketahui Sistem Pendidikan di Korea Selatan!
Punya rencana untuk melanjutkan pendidikan di Korea Selatan? Seperti yang kita tahu, Korea Selatan merupakan salah satu negara dengan sistem pendidikan terbaik. Kira-kira apa ya yang membuat sistem pendidikan di Korea Selatan ini menjadi salah satu sistem pendidikan terbaik? Yuk, kita simak! Berikut Sistem Pendidikan di Korea Selatan Jenjang Pendidikan Jenjang pendidikan di Korea Selatan […]
Berapa Besar Biaya Hidup di Korea Selatan? Berikut Pembahasanya
Punya mimpi untuk bisa tinggal di Korea Selatan? Untuk bisa mewujudkannya tentu saja kita harus mulai riset berapa sih harga rumah di Korea Selatan? Apa saja pengeluaran yang perlu kita perhatikan untuk bisa tinggal di Korea Selatan? Nggak usah khawatir! Kali ini kita akan membahas tentang berapa besar biaya hidup di Korea Selatan. Daftar biaya […]